Usaha aneka aksesoris
Usaha aneka aksesoris
Latar Belakang
Aksesoris merupakan suatu pernak-pernik atau hiasan yang sering digunakan oleh perempuan dengan tujuan untuk mempercantik diri agar lebih menarik. Perempuan akan tertarik dan berminat untuk mengeloksi aksesoris-aksesoris yang lucu, unik dan bagus. Oleh karna itu aksesoris banyak diminati banyak orang,merintis usaha baru dengan membuka toko aksesoris merupakan suatu pilihan usaha yang diharapkan dapat mendatangkan keuntungan yang lumayan. Dengan memproduksi barang yang unik,lucu dan bagus serta harga yang terjangkau atau terbilang murah,maka akan dapat menarik minat banyak orang untuk membeli.aksesoris yang kami buat bermacam – macam,yaitu : Bros, Kalung, Gelang, anting, tas hp dan masih banyak lagi.
A. Visi
Menjadikan Toko Aneka Aksesoris Unik EY yang terbaik dalam memberikan pelayanan kepada konsumennya serta memberikan kepuasan yang lebih bagi pelanggan.
B. Misi
1. Berusaha memberikan pelayanan sebaiknya kepada konsumen
2. Mampu menjamin kepuasan konsumen
3. Tidak melakukan kecuarangan-kecurangan yang dapat merugikan konsumen
C. Identitas Toko
Nama TOKO : Toko ini ada karna kreatifitas dan menggunakan bahan –bahan alam agar terlihat lebih indah dan dapat di pakai, saya beri nama Aneka Aksesoris Unik EY.
D. Lingkungan Tempat Produksi
Tempat produksi Aneka Aksesoris Unik EY berada di Mila, Kota Sigli. Lokasi ini dekat dengan jalan raya sehingga mudah untuk diakses dengan kendaraan, cara produksi kami tidak menggunakan peralatan mesin yang menimbulkan kebisingan sehingga keberadaan tempat produksi ini dapat diterima baik oleh penduduk. Lokasi ini juga strategis dalam usaha pemasaran produk.
E. Kapasitas Produksi / Operasi
Kapasitas produksi yang direncanakan sesuai pesanan yang di minta konsumen (secara online dan pemesanan langsung) serta saya pun menyediakan berbagai jenis barang di toko.kami menggunakan fasilitas computer dan medem internet.
F. Strategi Pemasaran
Strategi pemasaran yang saya dilakukan yaitu dengan membuat pamphlet, Koran, produk fisik ( online seperti facebook,atau blog ), Radio, agar kerajinan tangan ini bukan hanya di kenal di daerah Mila saja melainkan seluruh Kabupaten Pidie. Tujuan saya adalah bagaimana mempertahankan agar tidak pindah ke pesaing. Dan berusaha memberikan pelayanan yang sebaik - baiknya agar para pelanggan secara tidak langsung memperomosikan toko saya ke orang lain.
Sasaran konsumen di toko kami para wanita anak-anak, remaja, dan dewasa,harga yang di patok berkisar Rp 5000,- s/d Rp 150.000.
G. Biaya untuk memulai Bisnis
Kebutuhan modal untuk memulai usaha adalah sebesar Rp 10.000.000 Dana tersebut dialokasikan untuk kebutuhan pengeluaran awal produksi.
Modal sendiri = Rp 4.000.000
Pinjaman yang di ajukan = Rp 6.000.000
Jangka waktu pengembalinan = 1 Tahun
Target keuntungan yang kami dapat per bulan = Rp. 5.000.000
H. Rencana Keuangan
Dalam memulai usaha ini kami menjelaskan apa saja yang dibutuhkan untuk memulai usaha ini:
a. Tempat
Saya memakai ruangan kosong yang ada di rumah sya agar mengurangi biaya pengeluaran.
b. Perlengkapan
2 buah etalase panjang 1.5 m Rp 3.000.000
1 buah komputer lengkap Rp 3.000.000
1 buah modem Rp 300.000
Pulsa modem perbulan Rp 200.000
Bahan yang di butuhkan untuk mmbuat aksesoris Rp 3.500.000
c. Produk
Pembelian bahan baku yang akan di jual perkg Rp 30.000, (50 kg x Rp 30.000 = Rp 1.500.000 ) dan menbeli bahan baku yang akan kami jual kembali dengan bentuk yang lebih menarik (Rp 2.000.000 ).
d. Gaji Pegawai
Saya akan memperkerjakan 2 orang pegawai dengan gaji @ Rp 700.000
Demikianlah proposal ini saya buat. Saya harap bapak/ibu dapat mempertimbangkan proposal saya ini.
semoga bermanfaat dan share buat kawan lain.....
0 Response to "Usaha aneka aksesoris"
Post a Comment